Merek premium asal China, Denza, dipastikan meramaikan pasar otomotif Indonesia dalam hitungan hari. Dalam undangan yang diterima meja redaksi detikOto, merek premium di bawah naungan BYD itu akan diluncurkan pada 22 Januari. Undangan itu bertajuk ‘Denza Grand Launch’.
Buat yang belum tahu, Denza sebelumnya merupakan perusahaan patungan dari BYD dan Mercedes-Benz. Kala itu, keduanya sama-sama memiliki saham 50-50 persen. Namun sejak musim panas tahun 2024, Denza sepenuhnya dimiliki BYD.
BYD punya alasan tersendiri membawa merek premiumnya ke Tanah Air. Lewat Denza, BYD ingin menegaskan soal identitas kendaraan premium yang bisa dinikmati oleh masyarakat Indonesia.
“Kami ingin memberikan identitas kembali terhadap suatu kata premium dimana dalam kemewahan tersebut juga terkandung di dalamnya teknologi super safety dan suatu feature intelligent cukup baik yang dimiliki oleh BYD,” ungkap Presiden Direktur PT BYD Motor Indonesia Eagle Zhao belum lama ini.
Menurut Eagle, pasar premium di Indonesia masih menyasar kalangan tertentu. Namun lewat Denza, pihaknya bakal membuat mobil premium bisa dirasakan kalangan yang lebih luas.
“Jika pelanggan Indonesia berbicara tentang premium, mereka akan berpikir wah, jauh dari saya. Ini harusnya tidak terjadi. Kami ingin suatu hal yang bisa dijangkau, tentu saja kami ingin membuat Denza menjadi lebih kompetitif,” urai Eagle.
Sebagai awalan, produk perdana yang akan dikenalkan Denza adalah D9. D9 merupakan MPV ramah lingkungan. Di negara asalnya, Denza D9 punya opsi powertrain plug-in hybrid (PHEV) dan EV. Varian PHEV bisa menempuh jarak hingga 1.050 km bila baterai dan tangki bensinnya terisi penuh. Sementara bila hanya mengandalkan baterai, mobil bisa menempuh jarak sekitar 200 km. Untuk di Indonesia, kabarnya Denza akan lebih dulu mengenalkan D9 versi listrik.
Sebelum peluncuran, BYD juga diketahui telah membuka pemesanan untuk Denza D9 EV. Head of PR & Government Relations PT BYD Motor Indonesia Luther Panjaitan mengungkap per November 2024, saat belum ada peluncuran, sudah ada ratusan unit konsumen RI yang memesan Denza D9.
Luther tak merinci lebih detail soal jumlah pemesanan tersebut. Namun menurutnya, dengan angka pemesanan yang sudah mencapai ratusan unit ini, membuat BYD cukup percaya diri bahwa MPV listrik itu dapat diterima dengan baik oleh masyarakat. Ditambah lagi, Denza D9 bakal jadi pemain baru di tengah ketatnya persaingan antara MPV listrik di segmen premium.
“Artinya belum launching belum ada barangnya tapi udah taruh uang untuk order. Artinya jangan-jangan selama ini nggak ada pilihan aja,” kata Luther.
Belum Genap Setahun, BYD Kuasai 36% Pangsa Pasar EV Indonesia Merek mobil Build Your Dreams (BYD) tercatat telah mengakumulasi penjualan mobilnya di Indonesia sebesar 15.433 unit, atau sekitar 36% dari total penjualan battery electric vehicle (BEV). Padahal, pabrikan mobil listrik… selengkapnya
Janjikan Banyak Model Baru, BYD Ungkap Progres Pabrik di Subang Produsen mobil listrik asal China, Build Your Dreams (BYD) masih melanjutkan progres pembangunan pabrik yang berlokasi di Subang, Jawa Barat, yang disebut akan mulai beroperasi komersial pada 2025. Liu Xueliang,… selengkapnya
Denza akan segera mengaspal di Indonesia. Sebelum resmi dipasarkan, diler resmi pertama Denza sudah lebih dulu didirikan. Denza Arista BSD City merupakan diler yang menjadi representatif dari Denza. Dengan adanya dealer resmi pertama di Indonesia, Denza bisa lebih dikenal oleh… selengkapnya
Cek Harga Mobil BYD Atto Dolphin M6 2025, Insentif PPnBM Mobil Listrik Resmi Berlaku Pemerintah resmi memberikan insentif pajak untuk mobil listrik pada tahun 2025. Berikut harga mobil BYD Seal, Atto 3, Dolphin, dan M6 awal tahun 2025. Baru-baru ini,… selengkapnya
Merek premium asal China, Denza, dipastikan meramaikan pasar otomotif Indonesia dalam hitungan hari. Dalam undangan yang diterima meja redaksi detikOto, merek premium di bawah naungan BYD itu akan diluncurkan pada 22 Januari. Undangan itu bertajuk ‘Denza Grand Launch’. Buat yang… selengkapnya
Build Your Dreams (BYD) mengumumkan akan menyematkan fitur navigate on autopilot (NOA) ke semua jajaran kendaraannya pada tahun ini. Fitur pintar itu diklaim memungkinkan kendaraan bisa melaju secara otomatis. Menurut siaran Car News China pada Jumat (17/1), pabrikan mobil asal… selengkapnya
Penjualan EV Sepanjang 2024 Naik 152%, BYD M6 Juaranya Penjualan mobil berbasis baterai listrik penuh, atau yang kerap dikenal dengan Battery Electric Vehicle (BEV) di Indonesia terus mengalami peningkatan yang cukup signifikan. Berdasarkan data terbaru Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia… selengkapnya
Produsen mobil listrik asal China, BYD Motor Indonesia berencana melakukan ekspansi jaringan dealer di Indonesia hingga sebanyak 80 dealer baru pada 2025. Presiden Direktur PT BYD Motor Indonesia Eagle Zhao mengatakan, sebagai bagian dari komitmen untuk mendukung elektrifikasi Indonesia, BYD… selengkapnya
BYD meluncurkan kapal pengangkut kendaraan terbesar di dunia. Kapal itu dinamai sesuai dengan kampung halaman BYD, Shenzhen. Dikutip Carnewschina, BYD Shenzhen ini digadang-gadang bisa mengangkut hingga 9.200 mobil. Ini merupakan kapal pengangkut keempat milik BYD. Mereka berambisi punya total delapan… selengkapnya
Pemerintah kota Surabaya berupaya memenuhi kebutuhan kendaraan dinas berupa mobil listrik. Jumlahnya pun cukup besar yaitu mencapai 42 unit. Pengadaan yang menggunakan sistem sewa itu ditargetkan bisa tercapai pekan depan. Mobil listrik rencananya digunakan para kepada dinas di Surabaya. Sayangnya… selengkapnya
BYD kalahkan Tesla dari sisi jumlah kendaraan yang diproduksi sepanjang 2024. Namun selisih antara kedua pabrikan tersebut terbilang sangat tipis sehingga diperkirakan persaingan bakal lebih sengit tahun ini. Dilansir dari InsideEV, sepanjang 2024 BYD memproduksi sebanyak 1.777.965 unit mobil listrik…. selengkapnya
Target Beroperasi Kuartal 4 2025, BYD Kebut Pembangunan Pabrik di Subang BYD tengah merencanakan peningkatan investasi di Indonesia. Hal tersebut guna mendongkrak kapasitas produksi pabrik yang saat ini dibangun di Subang, Jawa Barat, serta membuka peluang pengembangan fasilitas produksi baterai… selengkapnya
Bikin Harga Mobil Listrik Murah di Indonesia, jalanya panjang dan berliku Pemerintah terus berupaya membuat harga mobil listrik (BEV) semakin terjangkau. Namun, perjalanan BEV jadi murah terbilang panjang dan berliku. Salah satu langkah terbaru adalah bea masuk impor ditanggung pemerintah... selengkapnya
BYD Denza D9 Nikmati Diskon PPnBM, Pengiriman Mulai Kuartal I/2025 Produsen otomotif asal China, BYD Motor Indonesia resmi meluncurkan model multi-purpose vehicle (MPV) listrik premium Denza D9 yang dibanderol seharga Rp950 juta. Direktur Operasional BYD Motor Indonesia, Nathan Sun mengatakan... selengkapnya
Era mobil listrik di Indonesia mulai tumbuh seiring kehadiran sejumlah merek China dan Korea Selatan yang kini menguasai pasar. Dari 10 mobil listrik terlaris di Indonesia pada 2024 semua berasal dari kedua negara itu tanpa partisipasi merek Jepang. Sepanjang 2024... selengkapnya
“Apa kalian sudah lihat mobil mereka? Produk mereka tidak bagus, tidak menarik, dan teknologinya juga tidak terlalu hebat,” ujar Elon Musk pada 2011 dalam sebuah wawancara dengan Bloomberg. Musk mengatakan itu sembari tertawa mengejek. Namun, situasinya kini sudah tak... selengkapnya
Setelah diperkenalkan pada ajang IIMS 2024, Denza D9 akhirnya resmi meluncur di Ritz Carlton, Pacific Place, Jakarta Selatan pada Rabu, 22 Januari 2025. Liu Xueliang, General Manager BYD Asia Pacific Auto Sales Division, mengatakan, selama satu tahun terakhir pihaknya berada... selengkapnya
Belum Genap Setahun, BYD Kuasai 36% Pangsa Pasar EV Indonesia Merek mobil Build Your Dreams (BYD) tercatat telah mengakumulasi penjualan mobilnya di Indonesia sebesar 15.433 unit, atau sekitar 36% dari total penjualan battery electric vehicle (BEV). Padahal, pabrikan mobil listrik... selengkapnya
Janjikan Banyak Model Baru, BYD Ungkap Progres Pabrik di Subang Produsen mobil listrik asal China, Build Your Dreams (BYD) masih melanjutkan progres pembangunan pabrik yang berlokasi di Subang, Jawa Barat, yang disebut akan mulai beroperasi komersial pada 2025. Liu Xueliang,... selengkapnya
Denza akan segera mengaspal di Indonesia. Sebelum resmi dipasarkan, diler resmi pertama Denza sudah lebih dulu didirikan. Denza Arista BSD City merupakan diler yang menjadi representatif dari Denza. Dengan adanya dealer resmi pertama di Indonesia, Denza bisa lebih dikenal oleh... selengkapnya
Cek Harga Mobil BYD Atto Dolphin M6 2025, Insentif PPnBM Mobil Listrik Resmi Berlaku Pemerintah resmi memberikan insentif pajak untuk mobil listrik pada tahun 2025. Berikut harga mobil BYD Seal, Atto 3, Dolphin, dan M6 awal tahun 2025. Baru-baru ini,... selengkapnya
Merek premium asal China, Denza, dipastikan meramaikan pasar otomotif Indonesia dalam hitungan hari. Dalam undangan yang diterima meja redaksi detikOto, merek premium di bawah naungan BYD itu akan diluncurkan pada 22 Januari. Undangan itu bertajuk ‘Denza Grand Launch’. Buat yang... selengkapnya
Build Your Dreams (BYD) mengumumkan akan menyematkan fitur navigate on autopilot (NOA) ke semua jajaran kendaraannya pada tahun ini. Fitur pintar itu diklaim memungkinkan kendaraan bisa melaju secara otomatis. Menurut siaran Car News China pada Jumat (17/1), pabrikan mobil asal... selengkapnya
Penjualan EV Sepanjang 2024 Naik 152%, BYD M6 Juaranya Penjualan mobil berbasis baterai listrik penuh, atau yang kerap dikenal dengan Battery Electric Vehicle (BEV) di Indonesia terus mengalami peningkatan yang cukup signifikan. Berdasarkan data terbaru Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia... selengkapnya
Penjualan EV Sepanjang 2024 Naik 152%, BYD M6 Juaranya Penjualan mobil berbasis baterai listrik penuh, atau yang kerap dikenal dengan Battery Electric Vehicle (BEV) di Indonesia terus mengalami peningkatan yang cukup signifikan. Berdasarkan data terbaru Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia... selengkapnya
Promo BYD Bogor Feature BYD M6 FEATURE FEATURE UNGGULAN PROMO BYD BOGOR, BYD M6 Unique design combining efficiency with supreme elegance Intake udara samping dengan desain sayap terbang berbentuk pelindung bahu yang baru, dirancang dengan presisi tinggi oleh BYD, memancarkan... selengkapnya
Tips Mengemudi yang Aman di Jalan Saat ini banyak pengemudi yang kurang bertanggung jawab ketika mengendarai mobil dan motor. Bahkan tak jarang mengancam keselamatan masyarakat. Seperti membawa kendaraan dalam kondisi mabuk, mengantuk sampai kelelahan. Berpotensi menyebabkan kecelakaan lalu lintas. Oleh... selengkapnya
Belum ada komentar